Roza, Rahma (2008) Studi Nilai Ability To Pay (ATP) Pengguna Bus Tranex Menuju Bandar Internasional Minangkabau (BIM). Other thesis, Fakultas Teknik.
|
PDF (Studi Nilai Ability To Pay (ATP) Pengguna Bus Tranex Menuju Bandar Internasional Minangkabau (BIM))
- Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication. Download (1041Kb) | Preview |
Abstract
Salah satu angkutan umum yang digunakan masyarakat menuju Bandara Internasional Minangkabau (BIM) adalah Bus Tranex. Ongkos untuk Bus Tranex dikeluarkan oleh pemerintah Daerah (Pemda) dengan berdasarkan pertimbangan dari Biaya operasi Kendaraan (BOK) dan kemampuan membayar pengguna jasa angkutan. Objek studi ini adalah untuk mengetahui kemampuan membayar penggunaan jasa bus tranex. Survey data untuk Ability To pay dilakukan dengan menyebar kuisioner dan kepenumpang Tranex yang menuju Bandara Internasional Minangkabau dengan menggunakan metoda statistik.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General) |
Unit atau Lembaga: | Fakultas Teknik > Teknik Sipil |
Depositing User: | masanori sari ariningsih |
Date Deposited: | 13 May 2011 08:02 |
Last Modified: | 12 Oct 2011 03:40 |
URI: | http://repository.unand.ac.id/id/eprint/12312 |
Actions (login required)
View Item |