Repository Universitas Andalas

SINTESIS DAN KARAKTERISASI BAHAN PIEZOELEKTRIK Bi0,5 Na0,5 TiO3 (BNT) DENGAN METODA MOLTEN SALT

Triwahyuni, Dona (2008) SINTESIS DAN KARAKTERISASI BAHAN PIEZOELEKTRIK Bi0,5 Na0,5 TiO3 (BNT) DENGAN METODA MOLTEN SALT. Other thesis, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam.

[img]
Preview
PDF (SINTESIS DAN KARAKTERISASI BAHAN PIEZOELEKTRIK Bi0,5 Na0,5 TiO3 (BNT) DENGAN METODA MOLTEN SALT) - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (465Kb) | Preview

Abstract

Telah dilakukan sintesis dan karakterisasi material piezoelektrik Bi0,5 Na0,5 TiO3 (BNT) dengan metode molten salt. Sintesis BNT dilakukan dalam dua tahap diawali dengan sintesis Bi2Ti4O11. Kristal Bi2Ti4O11 diproduksi dalam lelehan garam dengan mencampurkan dua bahan dasar Bi2O3 dan TiO2, selanjutnya Bi2Tr4O11 yang telah terbentuk ditambahkan dengan Na2CO3 berlebih untuk menghasilkan BNT. BNT yang telah disintesis selanjutnya dikarakterisasi dengan menggunakan XRD untuk mengidentihkasi fasa, struktur kristal dan ukuran butir kristal dan bentuk morfologi dianalisis dengan SEM. Dengan melakukan variasi proses diantaranya variasi temperatur dan variasi komposisi berat NaCl-KCl, diperoleh temperatur optimal sintesis Bi2Ti4O11 pada 950 'C dengan perbandingan berat komposisi NaCl-KCl sama dengan berat campuran Bi2O3-TiO2. Sedangkan temperatur optimal untuk sintesis BNT adalah pada 600 'C. BNT yang diperoleh mempunyai struktur kristal rhombohedral dengan a = b = c = 3,884 A dan a = B = y = 90,12243'. Ukuran butir kristal Bi2Ti4O11 yang terbentuk adalah 16,76916 nanometer sedangkan ukuran butir krital BNT yang terbentuk adalah 17,13943 nanometer.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: Q Science > QC Physics
Unit atau Lembaga: Fakultas MIPA > Fisika
Paca Sarjana > Doktor > Fakultas MIPA > Fisika
Fakultas MIPA > Fisika
Depositing User: Haryoshi Utami
Date Deposited: 27 May 2011 03:01
Last Modified: 11 Oct 2011 07:01
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/13550

Actions (login required)

View Item View Item