Saputra, Muhammad Arif (2008) ALAT UKUR FREKUENSI DAN TEGANGAN DIGITAL. Other thesis, Politeknik Universitas Andalas.
|
PDF (ALAT UKUR FREKUENSI DAN TEGANGAN DIGITAL)
- Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication. Download (478Kb) | Preview |
Abstract
Setiap waktu, setiap detik teknologi berkembang dengan pesatnya. ini dibuktikan dengan munculnya jenis-jenis teknologi terbaru. Hadirnya teknologi terbaru ini didukung oleh komponen-komponen elektronika yang canggih pula tentunya. Teknologi ini hadir disegala bidang, baik dibidang informasi, hiburan, ataupun lainnya. Oleh sebab itu diperlukan instrument untuk menentukan suatu besaran (kuantitas) listrik. Instrument tersebut membantu manusia untuk melihat kuantitas suatu besaran yang tidak diketahui. Tanpa bantuan instrument tersebut, manusia tidak dapat menentukannya karena gejala-gejala elektris merupakan fenomena yang tidak nampak oleh mata. Dibidang eksperimen dibutuhkan hasil pengukuran yang sangat teliti. Oleh karena itu diperlukan alat ukur presisi atau alat ukur yang mempunyai tingkat ketelitian tinggi. Begitu juga untuk bidang pemeliharaan dan pengawasan dibutuhkan instrumen yang mempunyai bentuk dan ukuran lebih praktis serta sederhana. Karena itu dalam memilih instrumen pengukuran harus dipertimbangkan segi-segi yang meliputi ketelitian, kepekaan, penggunaan yang mudah dan lain-lain.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering |
Unit atau Lembaga: | UNSPECIFIED |
Depositing User: | Haryoshi Utami |
Date Deposited: | 05 Jun 2011 23:44 |
Last Modified: | 07 Oct 2011 06:13 |
URI: | http://repository.unand.ac.id/id/eprint/14307 |
Actions (login required)
View Item |