Repository Universitas Andalas

ANALISA PENENTUAN LOKASI PASAR SARILAMAK KABUPATEN LIMA PULUH KOTA

FITRIANTI, SISKA (2008) ANALISA PENENTUAN LOKASI PASAR SARILAMAK KABUPATEN LIMA PULUH KOTA. Masters thesis, Program Pascasarjana Unand.

[img]
Preview
PDF (ANALISA PENENTUAN LOKASI PASAR SARILAMAK KABUPATEN LIMA PULUH KOTA) - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (665Kb) | Preview

Abstract

Pasar merupakan sarana tempat bertemunya penjual dan pembeli untuk melakukan transaksi jual beli. Transaksi yang terjadi biasanya dipengaruhi oleh harga produk, selera dan pelayanan. Perbedaan harga sangat berpengaruh kepada kelompok masyarakat tertentu sebaliknya kelompok lainnya sangat dipengaruhi oleh jenis produk yang ditawarkan. Transaksi jual beli akan menggerakkan perekonomian masyarakat. Di pasar juga dapat dilihat dinamika ekonomi sosial masyarakat. Selain itu pasar juga bisa menjadi identitas daerah. Keberadaan pasar bagi suatu daerah sangatlah penting. Pedagang menjual hasil produksi daerah di pasar. Sebaliknya pembeli memenuhi kebutuhan hariannya dengan berbelanja. Begitu pentingnya peran pasar dalam meningkatkan perekonomian masyarakat, maka Pemerintah berkewajiban menyediakan sarana dan prasarana yang layak.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Unit atau Lembaga: UNSPECIFIED
Depositing User: SSi Santi Ariningsih
Date Deposited: 12 Jul 2011 07:29
Last Modified: 04 Oct 2011 02:13
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/14878

Actions (login required)

View Item View Item