Repository Universitas Andalas

Pembuatan dan Evaluasi Solid Lipid Nanopartikel Ketokonazol untuk Penghantaran Topikal

Elfiyani, Rahmah (2008) Pembuatan dan Evaluasi Solid Lipid Nanopartikel Ketokonazol untuk Penghantaran Topikal. Other thesis, Pascasarjana.

[img]
Preview
PDF (Pembuatan dan Evaluasi Solid Lipid Nanopartikel Ketokonazol untuk Penghantaran Topikal) - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (598Kb) | Preview

Abstract

Infeksi jamur merupakan masalah dermatologi yang umum terjadi. Infeksi jamur pada permukaan terjadi pada lapisan epidermis yaitu pada batas antara statum korneum dengan lapisan-lapisan lainnya di epidermig sehingga obat anti- jamur harus terpenehasi kedalam shatum korneum dengan konsenhasi yang tepat untuk mencegah pertumbuhan fungi. Pengobatan infeksi jamur akan lebih menguntungkan dari pemberian obat secara topikal, karena menghasilkan penunrnan penting efek samping sistemik dan memperbaiki kepatuhan pasien. Penghantaran obat melalui kulit tidaklah mudah karena sifat barier yang kuat dari statum korneum. Kebanyakan obat kelihatannya tidak berpenehasi pada laju yang cukup tinggl untuk mencapai keefektifan terapi. Bentuk sediaan semi solid konvensional memberikan bioavailabilitas yang buruk dari ketokonazol karena partikel ketokonazol tidak menembus secara efisien ke dalam kulit. Sekarang ini, perhatian lebih banyak difokuskan pada sistem penghantaran obat koloidal seperti mikroemulsi, liposom, solid lipid nanopartikel (sLN) dan nanostruktur lipid carrier (NLC) untuk penghantaran obat secara topikal karena rendahnya efek samping, bioavailabilitas yang tinggi, serta kepatuhan pasien yang baik. sebagian besar penelitian yang telah dilakukan mengenai sLN dalam pembuatan sediaan topikal dan dermatologi adalah pembuatan SLN ketokonazol, penghantaran klotrimazol, itrakonazol, mikonazol nitrat dan flurbiprofen. Namun demikian, formulasi topikal ketokonazol yang dimaksudkan untuk meningkatkan kemampuan penetrasi obat dengan kapasitas pemuatan obat (drug- loading) yang tinggi dan iritasi kulit ringan belum didapatkan.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Unit atau Lembaga: UNSPECIFIED
Depositing User: girl 123 456
Date Deposited: 11 Jul 2011 23:29
Last Modified: 03 Oct 2011 09:31
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/15269

Actions (login required)

View Item View Item