Repository Universitas Andalas

Isolasi 3-Formil Rifampisina Dalam Campurannya Dengan Rifampisina Dan Konfirmasi Potensinya Terhadap Bacillus Substilis ATCC 663

Akmal, Akmal (2008) Isolasi 3-Formil Rifampisina Dalam Campurannya Dengan Rifampisina Dan Konfirmasi Potensinya Terhadap Bacillus Substilis ATCC 663. Project Report. Lembaga Penelitian Universitas Andalas. (Unpublished)

[img]
Preview
PDF (Isolasi 3-Formil Rifampisina Dalam Campurannya Dengan Rifampisina Dan Konfirmasi Potensinya Terhadap Bacillus Substilis ATCC 663 ) - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (273Kb) | Preview

Abstract

Isolasi 3-formil rifampisina dalam campurannya dengan rifampisina dalam larutan air pH 2.40 suhu 20-22 derajat C telah dilakukan dengan cara ekstraksi cair-cair dan kromatografi lapis tipis preparartif. KOnfirmasi potensinya terhadap Bacillus substilis ATCC 6633 dilakukan dengan metode difusi-agar dalam cawan petri dan perhitungan potensi menurut pola blok dengan bantuan program komputer bahasa Basic. Diperoleh potensi 3-formil rifampisina sebesar 843.505 UI/mg atau lebih rendah 11.26% daripada rifampisina.

Item Type: Monograph (Project Report)
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Unit atau Lembaga: Lembaga Penelitian Unand
Depositing User: masanori sari ariningsih
Date Deposited: 06 Nov 2011 09:37
Last Modified: 06 Nov 2011 09:37
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/15910

Actions (login required)

View Item View Item