Repository Universitas Andalas

Diagnosis dan Penatalaksanaan Osteoma Tulang Temporal

Firdaus, M. Abduh and Mulyani, Sri (2014) Diagnosis dan Penatalaksanaan Osteoma Tulang Temporal. - . (Unpublished)

[img]
Preview
PDF - Accepted Version
Download (327Kb) | Preview

Abstract

Abstrak Osteoma merupakan tumor jinak pada tulang, dapat terjadi pada tulang temporal. Osteoma lebih banyak terjadi pada wanita terutama pada dekade kedua dan ketiga kehidupan. Diagnosis osteoma tulang temporal ditegakkan berdasarkan anamnesis, pemeriksaan fisik, pemeriksaan tomografi komputer dan biopsi. Terapi osteoma tulang temporal adalah pengangkatan tumor karena indikasi gejala atau kosmetik. Osteoma tulang temporal jarang menimbulkan kekambuhan jika tumor diangkat secara lengkap. Dilaporkan satu kasus osteoma tulang temporal pada seorang wanita berusia 44 tahun dan telah dilakukan ekstirpasi tumor. Kata kunci : osteoma, tulang temporal, ekstirpasi Abstract Osteoma is a benign tumor on the bone, can occur in the temporal bone. Osteoma has higher incidence in women patients, predominantly in the 2nd and 3rd decades of life. The diagnosis of temporal bone osteoma can be established by anamnesis, physical examination, temporal bone CT scan and biopsy. The management of temporal bone osteoma includes surgical treatment due to symptomatic lesions or cosmetic issues. Completely removal of tumor yields curative recurrence-free result. A case of temporal bone osteoma in 44th years old woman and have done tumor extirpation was reported. Key words: osteoma, temporal bone. Extirpation

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: osteoma, tulang temporal, ekstirpasi
Subjects: R Medicine > RF Otorhinolaryngology
Unit atau Lembaga: Kedokteran > Telinga Hidung Tenggorok-KL (THT-KL)
Depositing User: Dr SUKRI RAHMAN
Date Deposited: 07 Jan 2012 15:10
Last Modified: 13 Jan 2016 01:47
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/17258

Actions (login required)

View Item View Item