PUTRA, VIKI ZOLA (2011) RANCANG BANGUN ALAT UKUR KETINGGIAN BENSIN DI DALAM RESERVOIR SPBU DENGAN SENSOR ULTRASONIK. Other thesis, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam.
|
PDF (RANCANG BANGUN ALAT UKUR KETINGGIAN BENSIN DI DALAM RESERVOIR SPBU DENGAN SENSOR ULTRASONIK)
- Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication. Download (48Kb) | Preview |
Abstract
Telah dilakukan rancang-bangun suatu alat ukur ketinggian permukaan bensin di dalam reservoir dengan menggunakan sensor ultrasonik PING sebagai pengindera jarak permukaan bensin terhadap sensor, dan mikrokontroler AT89S52 sebagai pusat pemeroses dan pengontrol sistem. Sensitivitas alat ukur ini adalah 0,087 cm/s, dan offset-nya sebesar 5,869 cm. Berdasarkan hasil pengujian alat diperoleh kesimpulan bahwa makin rendah kerapatan (density) zat pemantul gelombang ultrasonik, makin besar kesalahan relatif maksimum alat ukur jarak/ketinggian ini (untuk bensin, kesalahan relatif maksimumnya adalah 15% dibandingkan terhadap meter batangan sebagai acuan).
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | Q Science > QC Physics |
Unit atau Lembaga: | Fakultas MIPA > Fisika Paca Sarjana > Doktor > Fakultas MIPA > Fisika Fakultas MIPA > Fisika |
Depositing User: | Haryoshi Utami |
Date Deposited: | 25 Jan 2012 09:09 |
Last Modified: | 25 Jan 2012 09:09 |
URI: | http://repository.unand.ac.id/id/eprint/17538 |
Actions (login required)
View Item |