Repository Universitas Andalas

Perbandingan Kadar Interleukin10 Pada Partus Prematurus Iminen Dengan Kehamilan Preterm Normal

Islam , Mutiara (2010) Perbandingan Kadar Interleukin10 Pada Partus Prematurus Iminen Dengan Kehamilan Preterm Normal. Other thesis, Fakultas Kedokteran Unand.

[img]
Preview
PDF
Download (3789Kb) | Preview

Abstract

Kehamilan preterm merupakan masalah terbesar dalam obstetri modem dan didefinisikan sebagai kelahiran yang terjadi sebelum usia kehamilan 37 minggu. Risiko morbiditas dan mortalitas yang timbul akibat persalinan preterm ini sargat besar. Sebagaimana disebutkan pada teori imunologi sebelumnya maka pada suatu kehamilan lL 10 mempunyai peran dalam mempertahankan teberadaan hasil konsepsi dari reaksi penolakan dari ibu dengan memblok reaksi ir0amasi yang ditimbulkan sitokin proinflamasi sehingga janin bertahan sampai kehamilan aterm. Fakta bahwa lL-10 berperan dalam pemeliharaan kehamilan pertama kali didapatkan dari binatang percobaan yaitu tikus yang mengalami aborhs spontan. Bila kadar lL 10 initidak mencukupi atau kurang maka akan terjadi keguguguran, IUGR dan partus prematurus iminen. Kata Kunci.interleukin 1 0, preterm

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
Unit atau Lembaga: Kedokteran > Obstetri & Ginekologi
Depositing User: ms Fifi Oktaviani
Date Deposited: 04 Oct 2012 07:44
Last Modified: 04 Oct 2012 07:44
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/18088

Actions (login required)

View Item View Item