Repository Universitas Andalas

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN PROTOTIPE TURBIN ANGIN SUMBU VERTIKAL TIPE SAVONIUS

S. AL RASYID, AVIV (2014) PERANCANGAN DAN PEMBUATAN PROTOTIPE TURBIN ANGIN SUMBU VERTIKAL TIPE SAVONIUS. Other thesis, Universitas Andalas.

[img]
Preview
PDF
Download (447Kb) | Preview

Abstract

ABSTRAK Ketersediaan sumber energi fosil, khususnya minyak bumi yang sampai saat ini masih menjadi tulang punggung dan komponen utama penghasil energi listrik di Indonesia jumlahnya semakin berkurang dan sifatnya tak terbarukan. Penggunaan minyak bumi, gas alam dan batu bara sebagai bahan bakar pembangkitan energi listrik dapat menimbulkan polusi. Oleh karena itu perlu dilakukan upaya untuk mencegah hal- hal tersebut. Salah satunya adalah dengan menggunakan pembangkitan energi listrik yang memanfaatkan sumber energi terbarukan, seperti energi angin. Untuk wilayah seperti Indonesia dimana kecepatan angin rata – rata hanya berkisar antara 5 m/s perlu dirancang sebuah turbin angin yang mampu mulai berputar pada kecepatan angin rendah, salah satunya adalah dengan menggunakan turbin angin sumbu vertikal tipe Savonius. Melalui suatu mekanisme penelitian turbin angin sumbu vertikal tipe Savonius dengan menggunakan generator sinkron magnet permanen 400 watt diketahui bahwa turbin angin mulai berputar pada kecepatan angin 2.3 m/s dengan tegangan yang dibangkitkan 0.21 volt. Ketika diberi beban 200 Ω per fasa dengan hubungan Y turbin mulai berputar pada kecepatan angin 2.4 m/s dengan tegangan yang dibangkitkan 0.28 volt. Kata kunci: Energi terbarukan, Turbin angin, Savonius, Kecepatan angin, Tegangan i ABSTRACT Availability of fossil energy sources, especially petroleum is still being major component of produce of electric in Indonesia and non-renewable. The use of petroleum, natural gas and coal as fuel electric power generation can cause pollution. Therefore, it is necessary to attempt to prevent this thing. One way is to use electrical power generation utilizing renewable energy sources, like wind energy. For regions like Indonesia with the average wind speed around 5 m/s the wind turbine need to be designed that is able to begin rotating at low wind speeds, one of which is to use a vertical axis wind turbine tipe of Savonius. Through a mechanism of vertical axis wind turbine research Savonius type using permanent magnet synchronous generator 400 watt the wind turbine start rotating at wind speed 2.3 m/s with the voltage 0,21 volt. When given the load 200 Ω per phase with a Y connection the wind turbin begins to rotate at wind speed 2.4 m/s with the voltage 0,28 volt. Keyword: Renewable Energy, Wind Turbine, Savonius, Wind Speed, Voltage ii

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Unit atau Lembaga: Fakultas Teknik > Teknik Elektro
Depositing User: Riani Tri Utami
Date Deposited: 02 Jun 2014 00:16
Last Modified: 02 Jun 2014 00:16
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/20411

Actions (login required)

View Item View Item