Repository Universitas Andalas

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP DENGAN PENGGUNAAN ANTIBIOTIK TANPA RESEP DOKTER

YARZA, HASNAL LAILY (2014) HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP DENGAN PENGGUNAAN ANTIBIOTIK TANPA RESEP DOKTER. Other thesis, ANDALAS UNIVERSITY.

[img]
Preview
PDF
Download (98Kb) | Preview
[img]
Preview
PDF
Download (155Kb) | Preview
[img]
Preview
PDF
Download (105Kb) | Preview

Abstract

3 ABSTRACT THE CORRELATION BETWEEN LEVEL OF KNOWLEDGE AND ATTITUDE TOWARDS THE USE OF ANTIBIOTICS WITHOUT DOCTORS PRESCRIPTIONS BY: HASNAL LAILY YARZA Antibiotics are medicine while use to infection disease. The high incidence of infectious diseases are resulting in higher use of antibiotics. Now many antibiotics are used without doctors prescription, whereas antibiotics must be used with doctors prescription and bought in drug strore. Use antibiotics without doctors prescription will be impact resistence. Because of that, the researchers has purpose to know the correlation between the level of knowledge, attitude as well as health insurance towards the use of antibiotics without doctors prescriptions in Kampung Seberang Pebayan RW IV Kelurahan Batang Arau Padang Selatan. This research is conducted using cross sectional analytic study method with 152 people taken as a sample by using simple random sampling. The data analysis was based on univariate and bivariate analysis equipped with chisquare. The result of the study shows that the use of antibiotics without doctors prescriptions is 52% and the use in accordance with the doctors prescriptions is 48%, the respondents' level of knowledge in both categories of antibiotics are 64.5% 35.5% good category and 35.5% less good category, the respondents' attitude towards the use of antibiotics without doctors prescriptions are 73.3% positive category and 26.3% negative category, used antibiotics by the people is 36.2% amoxicillin, 11.2% ampicillin, 2.6% tetracycline and 2.0% others, the reasons towards the use of antibiotics without doctors prescriptions are 45.4% willingly and 5.9% for shop owner suggestions, health insurance test results are 47.4% of the respondents have health insurance and 52.6% do not have health insurance. Statistical test has been conducted by "Chi-Square". It shows that there is a significant correlation between attitude toward the use of antibiotics without doctors prescriptions (p ˂ 0.05), it shows that there is no significant correlation between the level of knowledge and the ownership of health insurance toward the use of antibiotics without doctors prescriptions (p ˂ 0.05). Keywords : Knowledge Level, Attitude, Health Insurance and Antibiotics without doctors presription 4 ABSTRAK HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP DENGAN PENGGUNAAN ANTIBIOTIK TANPA RESEP DOKTER OLEH : HASNAL LAILY YARZA Antibiotik merupakan obat yang digunakan untuk penyakit infeksi. Tingginya insiden penyakit infeksi mengakibatkan tinggi pula penggunaan antibiotik. Namun sekarang ini banyak antibiotik digunakan tanpa resep dokter, padahal antibiotik seharusnya digunakan dengan resep dokter dan dibeli di apotik. Penggunaan antibiotik tanpa resep dokter ini akan menimbulkan resistensi. Oleh karena itu, peneliti melakukan penelitian yang bertujuan untuk mengetahui hubungan tingkat pengetahuan dan sikap masyarakat dengan penggunaan antibiotik tanpa resep dokter di Kampung Seberang Pebayan RW IV Kelurahan Batang Arau Padang Selatan. Penelitian ini dilakukan dengan metode penelitian cross sectional study analytic dengan sampel 152 orang yang diambil secara simple random sampling. Analisis data yang digunakan yaitu analisis univariat dan bivariat dengan menggunakan chi square. Dari penelitian diperoleh data distribusi frekuensi penggunaan antibiotik tanpa resep dokter ada sebesar 52% dan menggunakan sesuai dengan resep dokter 48%, tingkat pengetahuan responden terhadap antibiotik berada dalam kategori baik sebesar 64,5% dan kategori kurang baik 35,5%, sikap responden terhadap penggunaan antibiotik tanpa resep dokter kategori positif sebesar 73,3% dan negatif sebesar 26,3, antibiotik yang biasa digunakan oleh masyarakat yaitu amoxicilin 36,2%, ampicilin 11,2% tetraciyline 2,6% dan 2,0% lain-lain, alasan menggunnakan antibiotik tanpa resep dokter 45,4% karena keinginan sendiri dan 5,9% karena saran pemilik warung 5,9%, asuransi kesehatan terdapat 47,4% responden memiliki asuransi kesehatan dan 52,6% tidak memiliki asuransi kesehatan. Hasil uji statistik chi square menunjukkan terdapat hubungan yang bermakna antara sikap dengan penggunaan antibiotik tanpa resep dokter (p < 0,05), tetapi tidak terdapat hubungan yang bermakna antara tingkat pengetahuan dan kepemilikan asuransi kesehatan dengan penggunaan antibiotik tanpa resep dokter (p > 0,05). Kata Kunci : Tingkat Pengetahuan, Sikap, Asuransi Kesehatan dan Antibiotik tanpa resep dokter

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Unit atau Lembaga: Kedokteran
Depositing User: Mona M Chandra
Date Deposited: 29 Jan 2015 01:15
Last Modified: 29 Jan 2015 01:15
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/22235

Actions (login required)

View Item View Item