Repository Universitas Andalas

PERUBAHAN PENGHIDUPAN (LIVELIHOOD) MASYARAKAT DALAM KAITAN DENGAN PENGELOLAAN DAERAH ALIRAN SUNGAI (DAS) SECARA TERPADU DAN BERKELANJUTAN

Mahdi , Mahdi (2009) PERUBAHAN PENGHIDUPAN (LIVELIHOOD) MASYARAKAT DALAM KAITAN DENGAN PENGELOLAAN DAERAH ALIRAN SUNGAI (DAS) SECARA TERPADU DAN BERKELANJUTAN. In: seminar Fakultas Pertanian Universitas Andalas Padang, 9 Juli 2009, Padang, Sumatera Barat. (Unpublished)

[img] PDF
Download (436Kb)

Abstract

Dalam paper ini, saya mempertimbangkan penghidupan masyarakat sebagai cerminan dalam menilai sustainabilitas pengelolaan Daerah Aliran Sungai (DAS). Saya membahas kaitan antara perubahan penghidupan masyarakat dengan sustainabilitas pengelolaan DAS dengan menggunakan pendekatan sustainable livelihood framework (SLF). Pendekatan SLF ini diaplikasikan didalam mempelajari sustainabilitas penghidupan masyarakat dan sekaligus sustainabilitas pengelolaan DAS dengan mempelajari perubahan penghidupan masyarakat di dalam sub-DAS Lembang sebagai kasus. Perubahan penghidupan masyarakat adalah implikasi dari perubahan berbagai faktor eksternal dari penghidupan itu sendiri seperti desentralisasi, perubahan perundangan-undangan berkenaan dengan pengelolaan sumberdaya alam hutan dan air serta liberalisasi perekonomian makro selama sepuluh tahun terakhir, 1996-2006. Dari penelitian di sub-DAS Lembang tersebut, saya berkesimpulan bahwa SLF, secara teknis, sangat potensial dikembangkan menjadi panduan dalam menyusun indikator untuk menilai sustainabilitas pengelolaan DAS secara terpadu.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Subjects: S Agriculture > SD Forestry
Unit atau Lembaga: Fakultas Pertanian > Agribisnis
Depositing User: nurmala eka eka nurmala
Date Deposited: 05 Apr 2018 02:16
Last Modified: 05 Apr 2018 02:16
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/24290

Actions (login required)

View Item View Item