Repository Universitas Andalas

ANALISIS EFISIENSI TEKNIS DAN EKONOMIS PADA USAHA PEMBENIHAN IKAN MAS DI DESA MUNGO KABUPATEN 50 KOTA SUMATERA BARAT

Iskandar , Ismet and Djailani, Djailani and Azhar, Azhar (2010) ANALISIS EFISIENSI TEKNIS DAN EKONOMIS PADA USAHA PEMBENIHAN IKAN MAS DI DESA MUNGO KABUPATEN 50 KOTA SUMATERA BARAT. Project Report. Lembaga Penelitian Universitas Andalas. (Unpublished)

[img] PDF (ANALISIS EFISIENSI TEKNIS DAN EKONOMIS PADA USAHA PEMBENIHAN IKAN MAS DI DESA MUNGO KABUPATEN 50 KOTA SUMATERA BARAT) - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (692Kb)

Abstract

Berkembangnya usaha pembesaran ikan secara intensif (kolam air deras, keramba dan kantong jaring apung) di 5umatera Barat, menyebabkan permintaan akan benih ikan mas juga meningkat dengan pesat. Salah satu desa yang potensial untuk memproduksi benih ikan mas adalah desa Mungo, Kabupaten 50 Kota Sumatera Barat. Dalam rangka untuk mengembangkan usaha pembenihan ikan di desa ini, perlu dilakukan analisis efisiensi teknis dan ekonomis dengan mempelajari efisiensi penggunaan faktor-faktor produksi ( fungsi produksi Cobb-Douglass).

Item Type: Monograph (Project Report)
Subjects: Q Science > Q Science (General)
Unit atau Lembaga: Lembaga Penelitian Unand
Depositing User: SSi Santi Ariningsih
Date Deposited: 25 Oct 2010 02:21
Last Modified: 22 Sep 2011 03:33
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/5003

Actions (login required)

View Item View Item