Repository Universitas Andalas

Evaluasi Keberhasilan dan Keberlanjutan Program Community Led Total Sanitations (CLTS) dalam Pencapaian Millenium Development Gools (MDGs) diKota Payakumbuh

Elystia, Shinta (2010) Evaluasi Keberhasilan dan Keberlanjutan Program Community Led Total Sanitations (CLTS) dalam Pencapaian Millenium Development Gools (MDGs) diKota Payakumbuh. Masters thesis, Program Pasca Sarjana Universitas Andalas.

[img] PDF (Evaluasi Keberhasilan dan Keberlanjutan Program Community Led Total Sanitations (CLTS) dalam Pencapaian Millenium Development Gools (MDGs) di Kota Payakumbuh) - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (460Kb)

Abstract

Sanitasi merupakan kebutuhan dasar bagi setiap manusia dan memiliki arti penting bagi martabat dan kualitas hidup manusia. Pengembangan sanitasi merupakan salah satu tantangan di Indonesia termasuk dalam pencapaian Millenium Development Goals (MDGs) yaitu penurunan sebesar separuh proporsi penduduk yang tidak memiliki pelayanan terhadap sumber air minum yang aman dan berkelanjutan serta fasilitas sanitasi dasar pada Tahun 2015. Rendahnya tingkat akses masyarakat terhadap sarana sanitasi yang layak, sehingga dibutuhkan arahan strategis baru untuk peningkatan perilaku higienis dan sanitasi masyarakat, melalui program Community Led Total Sanitations (CLTS). Community Led Total sanitations (CLTS) yang diartikan sebagai gerakan sanitasi total yang dipimpin masyarakat, merupakan pendekatan pemberdayaan masyarakat untuk merobah perilaku yang kurang baik dengan suatu pemicuan CLTS menstimulasi perasaan akan rasa malu dan jijik secara bersama di antara anggota masyarakat dengan membuat mereka melawan secara kuat pada fakta mengenai BAB di sembarang tempat dan dampaknya pada kehidupan mereka, analisis keadaan dan resiko pencemaran lingkungan yang disebabkan buang air besar ditempat terbuka dan membangun jamban atau cubluk tanpa subsidi atau bantuan pihak luar.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: T Technology > TD Environmental technology. Sanitary engineering
Unit atau Lembaga: Paca Sarjana > Strata 2 > Teknik Lingkungan
Depositing User: masanori sari ariningsih
Date Deposited: 12 Nov 2010 07:07
Last Modified: 12 Nov 2010 07:07
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/5485

Actions (login required)

View Item View Item