Repository Universitas Andalas

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN ALAT UJI MESIN PENDINGIN KOMPRESI UAP BERBASIS AC MOBIL

Yolanda, Legia Seki (2009) PERANCANGAN DAN PEMBUATAN ALAT UJI MESIN PENDINGIN KOMPRESI UAP BERBASIS AC MOBIL. Other thesis, Fakultas Teknik.

[img]
Preview
PDF (PERANCANGAN DAN PEMBUATAN ALAT UJI MESIN PENDINGIN KOMPRESI UAP BERBASIS AC MOBIL) - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (330Kb) | Preview

Abstract

Karakteristik dari suatu unit mesin pendingin kompresi uap dapat diperoleh dengan mengetahui tingkat keadaan termodinamika dari refrigeran didalam sistem. Sifat termodinamika tersebut adalah tekanan, temperatur pada sistem seperti sebelum dan setelah kompresor, sebelum dan setelah kondensor, sebelum dan setelah katup ekspansi, sebelum dan setelah evaporotor. Untuk keperluan tersebut perlu dibuat alat uji yang sesuai. Didalam tugas akhir ini telah dibuat suatu alat uji prestasi mesin pendingin kompresi uap yang menggunakan komponen AC mobil. Setelah dibuat dan dilakukan pengujian dapat disimpulkan bahwa alat uji tersebut dapat bekerja sesuai rencana dapat menyatakan prestasi mesin pendingin kompresi uap tersebut.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
Unit atau Lembaga: Fakultas Teknik > Teknik Mesin
Depositing User: Haryoshi Utami
Date Deposited: 24 Feb 2011 14:37
Last Modified: 24 Feb 2011 14:37
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/7409

Actions (login required)

View Item View Item