YARMAN, YUDI (2010) PENGARUH PENGOLAHAN TONGKOL JAGUNG MENGGUNAKAN ENZIM SELULASE TERHADAP KECERNAAN BAHAN KERING, BAHAN ORGANIK DAN SERAT KASAR IN- VITRO. Other thesis, Fakultas Peternakan.
|
PDF (PENGARUH PENGOLAHAN TONGKOL JAGUNG MENGGUNAKAN ENZIM SELULASE TERHADAP KECERNAAN BAHAN KERING, BAHAN ORGANIK DAN SERAT KASAR IN- VITRO)
- Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication. Download (296Kb) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pengolahan tongkol jagung secara enzimatis menggunakan enzim selulase terhadap kecernaan bahan kering, bahan organik dan serat kasar in-vitro. Bahan yang digunakan adalah tongkol jagung yang telah diolah seiara enzimatis menggunakan beberapa taraf enzim selulase yang diinkubasi selama 48 jam untuk mengukur parameter yang diuji, Penelitian ini dilakukan secara exsperimen dengan menggunakan Rancangan Acak Kelompok (RAK) dengan 4 perlakuan (level enzim) dan 5 ulangan kelompok cairan rumen. Perlakuaan yang di uji A = tongkol jagung + 0% enzim selulase (control), B= tongkol jagung + 1 g/kg BK enzim selulase, C : tongkol jagung + 1.5 g/kg BK enzim selulase, D - tongkol jagung + 2.A glkg BK enzim selulase. Peubah yang diukur adalah Kecernaan Bahan Kering (BK), Bahan Organik (BO) dan Serat Kasar (SK). Hasil penelitian di dapatkan bahwa perlakuan penanrbahan enzim selulase 1, 1,5 dan 2 glke BK pada tongkol jagung sangat nyata lebih tinggi kecernaan BK, BO dan SK (P<0.01) di bandingkan dengan tongkol jagung tanpa perlakuan enzim terhadap kecernaan bahan kering, bahan organik dan serat kasar. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa pengolahan tongkol jagung secara enzimatis menggunakan enzim selulase dari taraf 1.0 g/kg BK sudah mampu meningkatkan kecemaan BK, BO dan SK. Kata Kunci : Tongkol Jagung, Enzim Selulase, In-vitro
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | Q Science > Q Science (General) |
Unit atau Lembaga: | Fakultas Perternakan > Produksi Ternak |
Depositing User: | girl 123 456 |
Date Deposited: | 25 Feb 2011 14:15 |
Last Modified: | 25 Feb 2011 14:15 |
URI: | http://repository.unand.ac.id/id/eprint/7646 |
Actions (login required)
View Item |