Repository Universitas Andalas

PNNGARUH PENGULANGAN PEMAKAIAN MINYAK GORENG PADA PENGGORENGAN AYAM TEAHADAP SIFAT FISIKOKIMIA MINYAK (WARNA, BAU, KADARAIR, BILANGAN ASAM)

Sunasri, Mita Idatama (2010) PNNGARUH PENGULANGAN PEMAKAIAN MINYAK GORENG PADA PENGGORENGAN AYAM TEAHADAP SIFAT FISIKOKIMIA MINYAK (WARNA, BAU, KADARAIR, BILANGAN ASAM). Other thesis, Fakultas MIPA..

[img]
Preview
PDF ( PNNGARUH PENGULANGAN PEMAKAIAN MINYAK GORENG PADA PENGGORENGAN AYAM TEAHADAP SIFAT FISIKOKIMIA MINYAK (WARNA, BAU, KADARAIR, BILANGAN ASAM)) - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (353Kb) | Preview

Abstract

Telah dilakukan penelitian tentang pengaruh pengulangan pemakaian minyak goreng pada penggorengan ayam terhadap sifat fisikokimia minyak. Pemakaian minyak goreng secara kontinyu dan berulang-ulang dalam proses penggorengen akan mengakibatkan terjadinya perubahan sifat fisikokimia minyak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pengulangan pemakaian minyak goreng pada pengorengsn ayam tertradap sifat fisiko kimia meliputi paremeter warna bau, kadar air dan bilangan asam terhadap minyak 14 kali pengulangan pengorengan. Dari hasil analisa terhadap keempat parameter diatas menunjukkan bahwa terjadi penurunan kualitas dari minyak goreng terhadap pengaruh pengulangan pemakaian minyak goreng. Selah dibandingkan dengan SNI A1-374l'2002 menunjukkan bahwa sampal dengan minyak pengulangan ke-4 kali untuk parameter warna dan bau tidak memenuhi standar SNI sedangkan untuk parameter kadar air dan bilangan asam memenuhi standar SNI. Untuk melihat kondisi minyak pengorengan dari luar dilakukan pengujian terhadap minyak pengorengan luar (X kali pengggulangan) terhadap keempat parameter diatas dan hasil yang didapat untuk parameter warna, bau dan bilangan asam tidak memenuhi standar SNI sedangkan parameter kadar air memenuhi standar SNI 0l-3741-2002.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: Q Science > QD Chemistry
Unit atau Lembaga: Fakultas MIPA > Kimia
Paca Sarjana > Doktor > Fakultas MIPA > Kimia
Fakultas MIPA > Kimia
Depositing User: KREATIF zulka hendri
Date Deposited: 02 Mar 2011 04:31
Last Modified: 02 Mar 2011 04:31
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/7788

Actions (login required)

View Item View Item