Repository Universitas Andalas

ANALISA INVESTASI PADA USAHA PENGGEMUKAN SAPI POTONG SURYA FARM DI SUNGAI DUO, LUBUK MINTURUN PADANG

Sandi, Rori (2010) ANALISA INVESTASI PADA USAHA PENGGEMUKAN SAPI POTONG SURYA FARM DI SUNGAI DUO, LUBUK MINTURUN PADANG. Other thesis, Fakultas Peternakan.

[img]
Preview
PDF (ANALISA INVESTASI PADA USAHA PENGGEMUKAN SAPI POTONG SURYA FARM DI SUNGAI DUO, LUBUK MINTURUN PADANG) - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (661Kb) | Preview

Abstract

Penelitian ini dilaksanakan pada usaha penggemukan sapi potong Surya Farm di sungai Duo, Lubuk Minturun Kota Padang milik H. Ghozali (Alm) dari tanggal 17 September - 17 Oktober 2009. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran usaha peternakan Surya Farm, nilai investasi dan kelayakan investasi dari usaha penggemukan sapi potong Surya Farm Sungai Duo, Lubuk Minturun padang. Metode yang digunakan dalam penetitian ini adalah metode studi kasus (case study). Data yang diperoleh berupa data primer dan data sekunder. Data primer didapat dari hasil pengamatan dan_ wawancara sedangkan data sekunder diperoleh dari studi kepustakaan. variabel yang dilihat pada penelitian ini adalah gambaran usaha penggemukan sapi potong, nilai investasi berupa pra investasi, investasi tak bergerak, investasi bergerak dan biaya produksi dan kelayakan investasi. Data yang diperoleh dianalisa dengan analisa deskriptif yang berguna mendiskriptifkan biaya - biaya dan penilaian terhadap kelayakan investasi pada Surya Farm dengan kriteria Payback Periode, Net Present Value dan Internal Rate of Return.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: S Agriculture > SF Animal culture
Unit atau Lembaga: Fakultas Perternakan > Produksi Ternak
Depositing User: SSi Santi Ariningsih
Date Deposited: 17 Mar 2011 00:09
Last Modified: 17 Mar 2011 00:09
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/8214

Actions (login required)

View Item View Item