Repository Universitas Andalas

PERTUMBUHAN Dipterocarpus crinitus YANG DIBERI BEBERAPA TINGKAT NAUNGAN PADA FASE SEEDLING

NOVIANI, MUJI (2008) PERTUMBUHAN Dipterocarpus crinitus YANG DIBERI BEBERAPA TINGKAT NAUNGAN PADA FASE SEEDLING. Other thesis, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam.

[img]
Preview
PDF (PERTUMBUHAN Dipterocarpus crinitus YANG DIBERI BEBERAPA TINGKAT NAUNGAN PADA FASE SEEDLING) - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (312Kb) | Preview

Abstract

Penelitian tentang Pertumbuhan Dipterocarpus crinitus yang Diberi Beberapa Tingkat Naungan Pada Fase Seedling telah dilakukan dari bulan April sampai dengan bulan Juli 2008 di Kebun Percobaan Jurusan Biologi, Fakulas Matematika dan llmu Pengetahuan Alam Universitas Andalas Padang. Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui tingkat naungan yang cocok pada masa penanaman jenis keruing atau Dipterocarpus crinitus, dengan menggunakan Metode Eksperimen yaitu Rancangan Acak Lengkap (RAL), yang terdiri dari empat perlakuan dan enam ulangan Sebagai perlakuan adalah A (tanpa naungan), B (naungan 40%), C (naungan 65%) dan D (naungan 80%). Dari hasil penelitian didapatkan bahwa naungan dengan intensitas 80% secara garis besar memberikan pertumbuhan yang baik terhadap tanaman Dipterocarpus crinitus pada masa penanaman (seedling).

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: Q Science > QH Natural history > QH301 Biology
Unit atau Lembaga: Fakultas MIPA > Biologi
Paca Sarjana > Doktor > Fakultas MIPA > Biologi
Fakultas MIPA > Biologi
Depositing User: SSi Santi Ariningsih
Date Deposited: 20 Mar 2011 10:04
Last Modified: 06 Oct 2011 02:04
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/8456

Actions (login required)

View Item View Item