Repository Universitas Andalas

KESADARAN HUKUM MASYARAKAT DALAM PENDAFTARAN HAK ATAS KEKAYAAN INTELEKTUAL (HAKI) TERHADAP MAKANAN TRADISIONAL KHAS SUMATERA BARAT DI KABUPATEN TANAH DATAR

Kartoni, Kartoni (2008) KESADARAN HUKUM MASYARAKAT DALAM PENDAFTARAN HAK ATAS KEKAYAAN INTELEKTUAL (HAKI) TERHADAP MAKANAN TRADISIONAL KHAS SUMATERA BARAT DI KABUPATEN TANAH DATAR. Other thesis, Fakultas Hukum.

[img]
Preview
PDF (KESADARAN HUKUM MASYARAKAT DALAM PENDAFTARAN HAK ATAS KEKAYAAN INTELEKTUAL (HAKI) TERHADAP MAKANAN TRADISIONAL KHAS SUMATERA BARAT DI KABUPATEN TANAH DATAR) - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (332Kb) | Preview

Abstract

Makanan Tradisional merupakan salah satu bentuk pengetahuan tradisional bangsa Indonesia yang perlu mendapatkan perlindungan secara hukum. Pada kenyataannya, sejalan dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi telah banyak terjadi pencurian dan pencaplokan ilmu pengetahuan tradisional oleh pihak asing dengan berkedok penelitian dan bukan tidak mungkin makanan tradisional pun rawan dengan tindakan pencaplokan dan pencurian tersebut. Oleh sebab itu makanan tradisional perlu untuk didaftar HaKInya ke Dirjen HKI.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: K Law > K Law (General)
Unit atau Lembaga: Fakultas Hukum > Hukum
Depositing User: SSi Santi Ariningsih
Date Deposited: 25 Mar 2011 21:23
Last Modified: 04 Oct 2011 09:31
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/9092

Actions (login required)

View Item View Item