Repository Universitas Andalas

PENGARUH KINERJA GURU TERHADAP HASIL BELAJAR DENGAN MENGGUNAKAN ANALISIS REGRESI LINIER BERGANDA (Studi Kasus Siswa Kelas X SMA Negeri I Padang)

Srigustiani, Srigustiani (2008) PENGARUH KINERJA GURU TERHADAP HASIL BELAJAR DENGAN MENGGUNAKAN ANALISIS REGRESI LINIER BERGANDA (Studi Kasus Siswa Kelas X SMA Negeri I Padang). Masters thesis, Program Pasca Sarjana Universitas Andalas.

[img]
Preview
PDF (PENGARUH KINERJA GURU TERHADAP HASIL BELAJAR DENGAN MENGGUNAKAN ANALISIS REGRESI LINIER BERGANDA (Studi Kasus Siswa Kelas X SMA Negeri I Padang)) - Supplemental Material
Available under License Creative Commons Public Domain Dedication.

Download (518Kb) | Preview

Abstract

Guru sebagai pelaksana pendidikan yang berhubungan langsung dengan anak didik mempunyai peranan penting dalam meningkatkan mutu pendidikan serta menentukan tercapai tidaknya tujuan pendidikan. Betapapun baik dan lengkapnya kurikulum, metoda media sumber, sarana dan prasarana namun keberhasilan pendidikan terletak pada kinerja guru. Guru adalah orang yang sangat berpengaruh dalam proses belajar mengajar (Rusyan, 1988). SMA Negeri I Padang sampai saat ini merupakan salah satu sekolah terbaik yang ada di Sumatera Barat. Hal ini dikarenakan hasil belajar yang dicapai oleh siswanya. Tapi banyak pihak yang meragukan bahwa hasil yang dicapai tersebut salah satunya karena kinerja guru-gurunya, berhubung siswa-siswa yang belajar di sekolah tersebut merupakan siswa-siswa yang terbaik dari SMP yang ada di Kota Padang khususnya dan Sumatera Barat pada umumnya. Tujuan penelitian ini adalah untuk: 1) Menentukan mata pelajaran yang kinerja gurunya berpengaruh terhadap hasil belajar siswa. 2) Mengetahui faktor yang paling dominan mempengaruhi hasil belajar siswa. Penelitian ini dilakukan di SMA Negeri I Padang mulai bulan Januari 2008 sampai bulan Mei 2008. Populasi penelitian ini adalah siswa kelas X tahun 2007/2008 yang terdiri dari enam kelas reguler dan satu kelas internasional.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: Q Science > QA Mathematics
Unit atau Lembaga: UNSPECIFIED
Depositing User: masanori sari ariningsih
Date Deposited: 12 May 2011 09:14
Last Modified: 10 Oct 2011 08:09
URI: http://repository.unand.ac.id/id/eprint/12939

Actions (login required)

View Item View Item